Zymuno Hadir di Semarak THR: Bantu Jaga yang Berharga Sepanjang Puasa!

(Booth Zymuno dai Semarak THR, Sumber: Tim Zymuno)
Bagikan Artikel Ini

Semarak THR Zymuno hadir di 9 Kota dan 2 Rest Area di Indonesia! Jaga yang berharga selama bulan puasa dengan memperkuat imun tubuh, tetap sehat dan bertenaga hingga Lebaran tiba. Yuk ikuti keseruannya!

Bulan Ramadan selalu menjadi momen istimewa yang dinanti umat Muslim di seluruh dunia. Ini bukan hanya waktu untuk memperbanyak ibadah dan amal, tetapi juga kesempatan untuk menjaga yang berharga yaitu kesehatan tubuh dan imun agar tetap kuat selama berpuasa.

Salah satu cara praktis dan efektif untuk menjaga imun tubuh tetap prima selama Ramadan adalah dengan mengonsumsi Zymuno, madu hutan herbal yang diformulasikan khusus untuk memperkuat daya tahan tubuh dan melawan infeksi.

Kini, menyambut semarak Ramadan dan Lebaran, Zymuno hadir langsung di tengah-tengah kalian! Kami membuka booth Semarak THR, menghadirkan selling, sampling, dan edukasi produk di berbagai kota besar dan rest area strategis untuk membantu kalian tetap sehat, kuat, dan penuh energi selama menjalani puasa dan merayakan Lebaran.

Semarak THR Zymuno Hadir di 9 Kota Besar & Rest Area Strategis!

(Keseruan Booth Zymuno dai Semarak THR , Sumber: Tim Zymuno)

(Keseruan Booth Zymuno dai Semarak THR , Sumber: Tim Zymuno)

Untuk semakin dekat dengan kalian, Zymuno akan membuka booth Semarak THR di 9 kota besar dan 2 rest area selama bulan Ramadan dan Lebaran:

Venue Ramadan

  • Jakarta: Masjid Istiqlal (14 – 20 Maret 2025)
  • Bandung: Masjid Pusdai (14 – 20 Maret 2025)
  • Semarang: Masjid Kauman (14 – 20 Maret 2025)
  • Surabaya: Pasar Rame – Islamic Centre (14 – 20 Maret 2025)
  • Banjarmasin: Pasar Wadai (22 – 28 Maret 2025)
  • Medan: PRSU (22 – 28 Maret 2025)
  • Pekanbaru: Aero Sport (22 – 28 Maret 2025)
  • Palembang: Masjid At Taqwa (22 – 28 Maret 2025)
  • Makassar: Area Masjid Syeh Yusuf (22 – 28 Maret 2025)

Venue Lebaran

  • Rest Area KM 166A (22 – 28 Maret 2025)
  • Rest Area KM 429A (22 – 28 Maret 2025)

Di booth Zymuno, kalian bisa mengikuti berbagai aktivitas menarik! Dapatkan edukasi produk langsung dari tim kami tentang manfaat, kandungan herbal, dan cara konsumsi Zymuno selama Ramadan.

Jangan lewatkan sampling takjil sehat berupa kurma manis dan minuman sehat lainnya untuk menemani buka puasa kalian. Dengan Zymuno, kalian bisa tetap semangat beribadah, berbagi, dan merayakan Ramadan serta Lebaran tanpa khawatir soal imun tubuh!

Baca juga: 5 Manfaat Madu Zymuno untuk Kesehatan Tubuh

Kenapa Harus Zymuno Selama Bulan Puasa?

Zymuno mengandung bahan herbal pilihan seperti:

  • Temulawak & Temu Putih, Membantu melawan infeksi dan menjaga daya tahan tubuh.
  • Daun Kelor & Meniran Hijau, Merangsang produksi antibodi agar tubuh lebih kebal terhadap penyakit.
  • Madu Hutan Alami, Sumber energi alami yang cocok untuk menjaga stamina selama berpuasa.

Dengan Zymuno, kalian bisa tetap kuat beribadah, semangat berbagi, dan merayakan momen Lebaran tanpa khawatir soal kesehatan. Inilah cara jaga yang berharga, imun tubuh!

Jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba langsung Zymuno di booth! Tapi, kalau belum sempat datang, kalian bisa membeli Zymuno secara online di marketplace resmi:

🛒 Shopee: zymuno.id

🛒 Lazada: zymuno-mall

🛒 Tokopedia: zymuno-official

Atau kunjungi apotik dan toko obat pilihan di kotamu. Jangan lupa follow Instagram @zymuno.id untuk info kesehatan, tips menjaga imun tubuh, dan promo menarik lainnya. Yuk, jalani puasa sehat tanpa rasa lemas bersama Zymuno!

Baca juga:

Puasa Sehat dan Kuat: Rahasia Daya Tahan Tubuh dengan Madu Herbal Zymuno

Bagikan Artikel Ini
Open chat
Hallo 👋
Ada yang bisa kami bantu terkait produk Zymuno?